Islamic Cryptocurrencies
Ditengah perdebatan halal-haramnya cryptocurrency, keberadaan Islamic cryptocurrencies sudah ada sejak tahun 2017. Ada sekitar 60 islamic cryptocurrencies, namun hanya 3 Islamic cryptocurrencies yang disetujui oleh sharia board, yaitu One gram, Hello Gold, dan X8X tokens. Persetujuan ini dikarenakan Islamic cryptocurrencies ini mengikuti harga emas, yang dikenal dengan istilah Islamic gold-backed cryptocurrencies. Islamic cryptocurrencies juga menarik perhatian investor pada saat COVID-19. Oleh karena itu, perkembangan digital assets yang sangat masif ini menjadi sangat krusial untuk diperhatikan dari sisi investor, regulator, dan pembuat kebijakan.
Written by: Shinta Amalina. H. Havidz
#cryptocurrency #islamiccryptocurrency #FinTechTalk #COVID-19